Selasa, 27 Oktober 2015

1-A GITA AGEUNG PUSPITA SARI (D07215014)

“CINTAKU UNTUK NEGERI”

Negeriku tercinta...
Cita sama dalam ragam jiwa,
Semangat membara untuk bangsa,
Bangsa adil nan sejahtera,
Walau kadang gejolak datang melanda,
Masih kokoh dalam satu cita
Cita terbangun dari sejarah lama.
                  
Ragam bahasa, suku dan budaya,
Terpisahkan dengan jarak yang ada,
Jarak antar pulau dan daratan,
Ujung selatan hingga utara,
Rakyat berbaur dalam satu bangsa,
Walau banyak pembeda antara kita,
Kita bertekad meraih cita yang sama, 
Bangsa yang tumbuh dari persamaan rasa.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MATERI MACAM-MACAM GERAK

A. Lokomotor Gerakan lokomotor  gerakan yang ditandai dengan adanya perpindahan tempat, seperti jalan, lari, melompat, dan mengguling.  Ger...