"Indonesia negeri kita"
dia disana...??
lihatlah negeri kita
yang kaya akan budaya
yang subur dan kaya raya
sawah ladang terhampar luas
alam hijau nan indah
terbentang luas bgai hamparan surga tetapi rataplah kembali negeri kita koruptor dimana-mana
pengangguran merebak luas
megrogoti negeri nan kaya
sehingga rakyat kampung-kampung tergusur
dan sampai kapankah derita rakyat ini derita yang menimpa bumi pertiwi kita ini negeriku-negeriku...
oh negeriku sungguh malang nasibmu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar