Negri ku…
Negri ku ini memang kaya
Kaya dan sangat kaya
Kaya akan sumber daya alam
Kaya akan sumber daya manusia
Dan sumber daya lainnya
Negri ku ini memang kaya
Kaya dan sangat kaya
Kaya akan sumber daya alam
Kaya akan sumber daya manusia
Dan sumber daya lainnya
Tapi kekayaan itu sirnah seketika
Bak lentera kehidupan yang terhembus
kencangnya angin
Kesirnahan itu muncul tiba tiba
Di hadapan mata ini
Terlihatlah dari jauh
Di hadapan mata ini
Terlihatlah dari jauh
sosok gadis kecil di persimpangan
jalan
Yang kusam
Bermata sayu
Pakaian compang-camping
Beralaskan aspal
Aspal bagai api yang membakar langkah demi langkahnya
Demi menopang kehidupannya
Tak lupa di tangannya yang elok
Tergenggam sebuah kaleng kecil
Kaleng yang berkarat
Yang kusam
Bermata sayu
Pakaian compang-camping
Beralaskan aspal
Aspal bagai api yang membakar langkah demi langkahnya
Demi menopang kehidupannya
Tak lupa di tangannya yang elok
Tergenggam sebuah kaleng kecil
Kaleng yang berkarat
Menyayat halusnya sebuah tangan
Tangan yang mungil
Yang tak pantas untuk menggenggamnya
Wahai kalian yang rindu kemenangan
Wahai kalian yang rindu kemenangan
Wahai kalian yang turun ke jalan
Demi mempersembahkan jiwa dan raga
Untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari
Demi mempersembahkan jiwa dan raga
Untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari
Tidak ada komentar:
Posting Komentar