Selasa, 22 Desember 2015

Penyerangan Isis terhadap paris




Negara islam irak dan syam juga dikenal dengan nama( NIIS atau ISIS)  kelopmpok ini merupakan militan ekstremis jihadis salafi/wahabi. Kelompok ini dipimpin dan didominasi oleh anggota arab Sunni dari Irak dan suriah.
            Bangsa-bangsa menyebut NIIS telah melakukan banyak pelanggaran salah satunya yakni melanggar hak asasi manusia dan kejahatan perang dan kelompok ini sudah dicap oleh PBB sebagai kelompok teroris.
MENGAPA ISIS MENYERANG PARIS?????????????
Menurut saya adanya penyerangan Isis terhadap Paris karena adanya sikap deskriminatif terhadap kaum imigran dan adanya banyak problem sosial,  problem ini sebenarnya dipicu  oleh deskriminasi semua lini, termasuk dalam hak mendapatka pekerjaan dan perumahan, dan negara ini sangat melarang wanita muslim menggunakan jilbab adanya penyimpangan inilah menjadi salah satu faktor adanya perpecahan karena hal ini membatasi kemerdekaan berekspresi.
            Dan Paris mernjadi target teroris kemungkinan besar disebabkan oleh kebijaksnaan pemerintah Prancis sendiri yang tidak menghargai kepentingan umat beragama dan tidak memperdulikan aspirasi banyak warganya yang memeluk islam

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MATERI MACAM-MACAM GERAK

A. Lokomotor Gerakan lokomotor  gerakan yang ditandai dengan adanya perpindahan tempat, seperti jalan, lari, melompat, dan mengguling.  Ger...